Mengubah Tampilan Text Area

Text area adalah merupakan tempat unuk menyimpan data dalam bentuk text atau kode HTML/Javascript dan biasanya di tempatkan pada halaman posting dan sidebar. Mamfaat lain dari text area adalah untuk menghemat halaman post agar tidak terlalu panjang.

Tampilan text area pada umunya yang belum di ubah adalah seperti di bawah ini:

Dan unuk mengubah tampilannya seperti di bawah ini:

Caranya adalah dengan menabahkan kode berwarna merah yang ada di bawah, dan kode yang berwarna biru adalah text yang akan tampil pada text area :

<form name="copy"><div align="center"><input value="Select All" onclick="javascript:this.form.txt.focus();this.form.txt.select();" type="button"/></div><p style="text-align:center;"><textarea rows="2" cols="20" name="txt" style="background:#006400;color=#ffffff;borderder:2px solid orange;">Belajar Berbagi Informasi</textarea></form>

Silahkan ganti kode yang berwarna merah sesuai dengan warna yang sobat inginkan, jika sahabat belum mengetahui kode tiap warna silahkan di lihat tabel kode warna. Dan untuk tutorial yang lainnya di baca juga ya.. Selamat membuat textarea dengan tampilan baru.. Semoga artikel ini bisa bermamfaat dan salam sukses selalu..
_________________________________

0 Response to "Mengubah Tampilan Text Area"

data:newerPageTitle data:olderPageTitle data:homeMsg